Sunday 7 June 2015

Jelajah Galang 2015



07/06 - Penegak Ambalan Rama - Shinta melaksanakan kegiatan Penjelajahan bagi Pangkalan yang dibina (SD N 2 Kejawar). Kegiatan dilakukan pada hari Minggu, 07 Juni 2015 di area Pangkalan SD N 2 Kejawar dan terdiri dari beberapa pos (Semboyan, Keterampilan, PUPK, Ketangkasan, Kekompakan).Kegiatan inin sebagai kegiatan puncak latihan pada tahun ini.  Sebagai wahana evaluasi terhadap pembinaan yang dilakukan di Pangkalan SD N 2 Kejawar dan tolak ukur kesuksesan pembinaan. Kegiatan ini di ikuti oleh peserta dari kelas 4,5 dan 6. Panitia penyelenggara terdiri dari unsur Pembina Gudep di SD N 2 Kejawar, Pembantu Pembina, Anggota Ambalan Rama-Shinta, serta rekan-rekan yang berdomisili di sekitar lokasi kegiatan.

DOKUMENTASI KEGIATAN







"SATYAKU KU DARMAKAN, DARMAKU KU BAKTIKAN"

-JURNALIS ARASHI-

No Response

Post a Comment

Selamat Datang

Selamat datang di Official Blog of Ambalan Rama Shinta SMA Negeri Banyumas. Di sini ada berbagai artikel edukatif kepramukaan yang dapat Sobat Baca, Unduh ataupun Salin. Di sini juga terdapat berbagai informasi tantang Organisasi Kami, kegiatan-kegiatan yang ada di Organisasi Kami, baik kegiatan rutin maupun kegiatan yang lain. Selamat Membaca!

Sepintas Tentang ARASHI

Arashi adalah Organisasi Pramuka yang ada di SMA Negeri Banyumas. SMA Banyumas memiliki Ekstrakurikuler Pramuka dengan Ambalannya yaitu RAMA dan SHINTA dengan GUDEP 10-1734 dan 10-1735. Kegaitan Kepramukaan adalah kegiatan yang resmi dan diatur dalam undang-undang yaitu UU No. 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka. Gerakan Pramuka terbukti mampu meningkatkan kedisiplinan anggotanya.

Info